Jaga Keselamatan Pengguna Jalan, Unit Lantas Polsek Ujung Tanah Rutin Lakukan Pengaturan Lalu Lintas

Redaksi

- Jurnalis

Rabu, 6 November 2024 - 19:22 WIB

503 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TRIBRATA24, MAKASSAR, HUMDER — Untuk memastikan keselamatan pengguna jalan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat, Unit Lalu Lintas Polsek Ujung Tanah secara rutin melakukan pengaturan lalu lintas di berbagai titik rawan. Langkah ini merupakan bagian dari upaya Polsek Ujung Tanah dalam menjaga kelancaran lalu lintas, serta sebagai bentuk tanggung jawab kepada masyarakat.

Kasubsipenma Aipda Adil menyampaikan bahwa kegiatan pengaturan lalu lintas ini tidak hanya menjadi tugas dan tanggung jawab bagi anggota kepolisian, tetapi juga dianggap sebagai ladang pahala dalam menjalankan tugas. “Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman dan nyaman saat berada di jalan. Mengatur lalu lintas ini sudah menjadi bagian dari tugas kami, dan kami berharap dapat berkontribusi untuk keselamatan bersama,” jelas Aipda Adil.

Polsek Ujung Tanah Polres Pelabuhan Makassar berkomitmen untuk terus menjaga keselamatan serta ketertiban di jalan raya, terutama pada jam-jam sibuk. Melalui kehadiran rutin di lapangan, Polsek berharap dapat meminimalisir potensi kecelakaan serta meningkatkan kepatuhan berlalu lintas di kalangan masyarakat. (@$_23)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

Cooling System,Bhabinkamtibmas Tabaringan Sambangi Warga : Jaga Kamtibmas dan Harmoni Pasca Pilkada
Kapolsek Ujung Tanah Hadiri Penyuluhan Pilkada Serentak, Tekankan Pentingnya Kerukunan dan Stabilitas Kamtibmas
Polres Pelabuhan Makassar Gencarkan Patroli Malam untuk Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pasca Pilkada
Bhabinkamtibmas Pattunuang Giatkan Patroli Dialogis: Ajak Warga Jaga Persaudaraan Pasca Pilkada
Rekapitulasi Suara Tingkat PPK Kecamatan Wajo Makassar Berakhir, Logistik Pilkada Dikawal Ketat ke Gudang KPU
Rekapitulasi Suara Rampung di Dua Kecamatan, Polres Pelabuhan Makassar Kawal Ketat Kotak Suara Menuju Gudang KPU
Kapolsek Wajo Berikan Himbauan Kamtibmas Jelang Pleno Rekapitulasi Suara di Kantor PPK
Melalui Zoom Meeting, Kapolres Pelabuhan Makassar Ikuti Arahan Kapolda Sulsel untuk Pengamanan Pilkada 2024

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 06:06 WIB

Cooling System,Bhabinkamtibmas Tabaringan Sambangi Warga : Jaga Kamtibmas dan Harmoni Pasca Pilkada

Rabu, 4 Desember 2024 - 06:04 WIB

Kapolsek Ujung Tanah Hadiri Penyuluhan Pilkada Serentak, Tekankan Pentingnya Kerukunan dan Stabilitas Kamtibmas

Selasa, 3 Desember 2024 - 07:26 WIB

Polres Pelabuhan Makassar Gencarkan Patroli Malam untuk Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pasca Pilkada

Senin, 2 Desember 2024 - 09:19 WIB

Rekapitulasi Suara Tingkat PPK Kecamatan Wajo Makassar Berakhir, Logistik Pilkada Dikawal Ketat ke Gudang KPU

Sabtu, 30 November 2024 - 21:34 WIB

Rekapitulasi Suara Rampung di Dua Kecamatan, Polres Pelabuhan Makassar Kawal Ketat Kotak Suara Menuju Gudang KPU

Sabtu, 30 November 2024 - 00:00 WIB

Kapolsek Wajo Berikan Himbauan Kamtibmas Jelang Pleno Rekapitulasi Suara di Kantor PPK

Jumat, 29 November 2024 - 23:52 WIB

Melalui Zoom Meeting, Kapolres Pelabuhan Makassar Ikuti Arahan Kapolda Sulsel untuk Pengamanan Pilkada 2024

Jumat, 29 November 2024 - 09:45 WIB

Aswar Pimpinan Redaksi Penajurnalis.my.id Mengucapkan Selamat Kepada Andi Sudirman Sulaiman Atas Terpilihnya Kembali Menjadi Gubernur Sulsel

Berita Terbaru

REGIONAL

DONOR DARAH DALAM RANGKA HUT KORPRI Ke 53 BNNK LANGKAT

Selasa, 3 Des 2024 - 21:49 WIB